Peranan Universitas Hamzanwadi Dalam Mewujudkan Kemandirian Desa Sakra Kecamatan Sakra Kabupaten Lombok Timur

Authors

  • Farhana Muhammad Universitas Hamzanwadi
  • Isfi Sholihah Universitas Hamzanwadi
  • Doni Septu Marsa Ibrahim Universitas Hamzanwadi
  • Muhamad Ali Universitas Hamzanwadi
  • Danang Prio Utomo Universitas Hamzanwadi
  • Huzain Jailani Universitas Hamzanwadi
  • Aswasulasikin Aswasulasikin
  • Yul Alfian Hadi Universitas Hamzanwadi

Keywords:

Integrative, Interdisipliner, Membangun Desa

Abstract

Pelaksanaan Pengabdian pada masyarakat ini ditujukan untuk membangun dan mewujudkan kemandirian di Dusun dewa some, desa sakra kecamatan sakra, kabupaten Lombok timur,NTB. berbagai permasalahan yang nyata dihadapi masyarakat dan  pembangunan berkelanjutan yang diperlukan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa dan mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Selain itu, kegiatan Pengabdian ini diharapkan melahirkan pribadi yang tangguh, unggul, berkepribadian mulia, serta dapat menjadi pribadi yang luar biasa ketika sudah terjun dimasyarakat, berjiwa kepemimpinan,. Untuk itu, Universitas Hamzanwadi telah mengembangkan kegiatan PPM, PPM tidak hanya berisi kegiatan kerja civitas untuk masyarakat tetapi berisi rangkaian kegiatan integratif interdisipliner, pendidikan  yang dikemas secara strategis untuk menyelesaian permasalahan secara tuntas dan dilaksanakan bersama masyarkat dengan memerankan masyarakat sebagai pelaku penting dan utama serta melibatkan para pemangku kepentingan lain yang terkait. Prosedur dalam sistem pelaksanaan ini dilakukan dengan melakukan pendekatan-pendekatan, dalam pendekatan ini tiga tahapan yang dilakukan yakni 1) dengan melakukan kegiatan di bidang pendidikan, 2). Bidang kesehatan, dan 3). bidang sosial

Author Biography

Huzain Jailani, Universitas Hamzanwadi

References

Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur penelitian suatu pendekatan praktek. Jakarta: Rineksa

Cipta.

Depdikbud. 2003. Kamus besar bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka

Lian, B. (2019). Tanggung Jawab Tridharma Perguruan Tinggi Menjawab Kebutuhan Masyarakat. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas Pgri Palembang : hal. 100-106

Rodiyah, dkk. (2021) Edukasi Pola Hidup Sehat Untuk Meminimalisir Penyebaran Covid-19 Sebagai Upaya Mewujudkan Terbentuknya Kampung Sehat Di Desa Kalijaga Melalui Program KKN Universitas Hamzanwadi. Jurnal Abdi populika. 2.(1) 2021. Hal 17-24

Satyanegara (2020). Meningkatkan Kesadaran Menghadapi Era Normal Baru Sesuai Protocol Kesehatan Dan Pentingnya Pertahanan Pangan Serta Tetap Menjaga Kesehatan Lingkungan Menggunakan Metode Interaktif Berbasis Internet Dan Learning Management System (Lms) J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Dinamika), 7 (1), 2020

Setiadi,MT. (2016). BAB 1 Pendahuluan. Online: http://eprints.uad.ac.id/28 78/2/BAB%20I.pdf. Diakses

Agustus 2021 pkl 21:32WIB

Downloads

Published

2021-08-31