PROGRAM PARENTING DI TAMAN KANAK-KANAK

Authors

  • Rigena Morita Universitas Negeri Padang
  • Dadan Suryana UNP
  • Zulminiati Zulminiati

Keywords:

, Program Parenting, Orang Tua

Abstract

Tercapainya suatu perkembangan anak yang optimal tidak hanya andil dari guru saja, namun juga kolaborasi dengan orang tua. Rendahnya keterlibatan orang tua tentu nantinya akan berdampak pada perkembangan anak. Penelitian ini menggunakan metode studi literatur yang dilatarbelakangi oleh kurangnya pemahaman orang tua tentang program parenting di Taman Kanak-kanak. Hal ini terlihat pada kedatangan orang tua yang jarang ke sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur. Teknik pengumpulan data dalam studi letaratur yaitu menganalisis sumber data yang relevan yang diambil dari berbagai dokumen, jurnal, artikel dan sebagainya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program parenting di Taman Kanak-kanak dapat memberikan manfaat baik kepada orang tua maupun sekolah yaitu dapat mengoptimalkan seluruh aspek perkembangan anak dan membangun seluruh potensi yang ada pada anak.

References

Khairiyah, Rahayu. (2019). Pelaksanaan Program Parrenting Di Taman Kanak-kanak Di Kota Pontianak. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol. 8 No. 10 https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/37130

Turnip, Elvyona Sumurung. (2019). Analisis Pelaksanaan Kegiatan Kemitraan Orang Tua Dengan Sekolah DI TK Negeri Pembina Kota Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 3 No. 3 https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/407

Ningsih, Fifi Dwi, dkk. (2018). Pelaksanaan Program Parenting Di Lembaga PAUD Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan. Jurnal Ilmiah Potensia Vol. 3 (2)

Lestari, Sri. (2012). Psikologi Keluarga. : Penanaman Nilai dan Penanganan Konlik dalam Keluarga. Jakarta : Prenadamedia Group

Mulyasa. (2014). Manajemen PAUD.. Bandung : Remaja Rosdakarya

Kartiningrum, Eka Diah. (2015). Panduan Penyusunan Studi Literatur. Politeknik Kesehatan Majapahit

Ganevi, Nova (2013) Pelaksanaan Program Parenting Bagi Orangtua Dalam Menumbuhkan Periaku Keluarga Ramah Anak. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah Vol. 9 No. 2 https://ejournal.upi.edu/index.php/pls/article/view/5425

Downloads

Published

2023-03-20