Penanaman Nilai Karakter Religius Dalam Perspektif Pendidikan Islam Di Lingkungan Sekolah RA Hidayatus Shibyan Temulus
Keywords:
Religious Character Cultivation, Early Childhood, School Education Environment.Abstract
Problematika maraknya kasus-kasus moral di lingkungan sekitar yang melatarbelakangi penelitian ini, baik dengan beredarnya kasus melalui media sosial maupun yang tampak langsung disekitar lingkungan. Sehubungan dengan hal tersebut, maka terjadi beberapa degradasi moral yang mengindikasikan kalangan remaja atau generasi milenial. Baik dari kasus kenakalan remaja, video peserta didik yang melakukan tindakan yang tidak semena-mena kepada pendidik, pelecehan seksual, dan sebagainya. Maka dari itu, lingkungan pendidikan harus mampu untuk merespons kasus tersebut, untuk meyiapkan generasi pembaharu di masa depan. Dengan adanya pendidikan karakter religius yang diaplikasikan sejak anak usia dini maka anak didik dapat menopang lebih awal problematika di masa depan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana penanaman nilai karakter religius anak usia dini di lingkungan pendidikan sekolah. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan berbagai penjelasan dari studi pustaka, dan informasi dari repondens. Berdasarkan hasil penelitian diatas, maka penanaman pendidikan karakter bagi anak usia dini dapat didesain dan dipraktikkan dalam proses pembelajaran dengan mengintegrasikan proses belajar tersebut dengan nilai karakter religius. Diharapkan anak didik tersebut tidak hanya mampu memahami teori-teori saja, tapi juga mampu menerapkan nilai-nilai tersebut dalam kehidupan sehari-hari.
Kata Kunci: Penanaman Karakter Religius, Anak Usia Dini, Lingkungan Pendidikan Sekolah.
Abstract
The problem of rampant moral cases in the surrounding environment is the background of this research, both with the circulation of cases through social media and those that appear directly around the environment. In connection with this, there has been some moral degradation that indicates adolescents or the millennial generation. Both from cases of juvenile delinquency, videos of students committing arbitrary acts against educators, sexual harassment, and so on. Therefore, the educational environment must be able to respond to this case, to prepare future generations of reformers. With the existence of religious character education that is applied from early childhood, students can support earlier problems in the future. The purpose of this study was to determine how to instill the value of early childhood religious character in the school education environment. This research uses qualitative methods with various explanations from literature studies and information from respondents. Based on the results of the above research, character education for early childhood can be designed and practiced in the learning process by integrating the learning process with the values of a religious character. It is hoped that these students will not only be able to understand theories but also be able to apply these values in everyday life.
Keywords: Religious Character Cultivation, Early Childhood, School Education Environment.References
Ahsanulkhaq, M. (2019). Membentuk Karakter Religius Peserta Didik Melalui Metode Pembiasaan. Jurnal Prakrsa Dan Paedagogia, 2(1), 28–32.
Amalia, N. Luluk Asmawati dan Fahmi. (2019). Meningkatkan Karakter Religius Anak Usia 5-6 Tahun melalui Gerak dan Lagu. JPP PAUD, 6(1), 55.
Fatah, A. Ahmad Han Yasa Almu'arif, Ahmad Mushofihin, dkk. (2020). Kontekstualisasi Filsafat Pendidikan Islam. Kudus: IAIN Kudus Press.
Hambali, M. dan Eva Yulianti (2018). Ekstrakurikuler Keagamaan terhadap Pembentukan Karakter Religius Peserta Didik di Kota Majapahit. Jurnal Pedagogik, 5(2), 201.
Hardani. (2020). Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Yogyakarta: CV. Pustaka Ilmu Group.
Hendayani, M. (2019). Problematika Pengembangan Karakter Peserta Didik di Era 4.0. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(2), 186–188.
Hidayat, Aat. Rifa Luthfiyah dan M. Choirunniam. (2020). Implementasi Pendidikan Karakter pada Generasi Islam Milenial. Jurnal Tarbawi STAI Al Fithrah, 9(1), 59.
Hidayat, Ara. (2015). Pendidikan Islam dan Lingkungan Hidup. Jurnal Pendidikan Islam, 4(2), 377.
Iqbali, M. M. El. (2019). Internalisasi Karakter Religius di Sekolah Menengan Pertama Nurul Jadid. Jurnal Mudarrisuna, 9(1), 12–13.
Jannah, M. (2019). Metode dan Strategi Pembentukan Karakter Religius yang diterapkan di SDTQ-T An-Najah Pondok Pesantren Cindail Alus Martapura. Al-Madrasah Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 4(1), 92–93.
KBBI Daring, https://kbbi.kemdikbud.go.id.
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. 2018. Statistik Gender Tematik: Profil Generasi Milenial Indonesia. Jakarta: KPPPA.
Kurniawan, A. M. Samsudi dan Siti Alimah. (2019). Implementation of Religious Character Planting of Low-Grade Elementary School Students Learning in Islamic Elementary School in Purwokerto City. Jurnal Educational Management, 8(2), 235–237.
Mulyasa, E. (2014). Manajemen PAUD. Bandung: Remaja Rosda Karya.
Murdiono, M. (2010). Strategi Internalisasi Nilai-Nilai Moral Religius dalam Proses Pembelajaran di Perguruan Tinggi. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 29(3), 102–109.
Muslimah. Wawancara oleh Rifa Luhfiyah. Penanaman Nilai Karakter Religius di RA Hidayatus Shibyan Temulus. Tanggal 2 April 2021.
Mustoip, S. Muhammad Japar, dan Zulela MS (2018). Implementasi Pendidikan Karakter. Surabaya: Jakad Publishing.
Narwati, S. (2014). Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Familia Pustaka Keluarga.
Nata, A. (2016). Pendidikan dalam Perspektif Al-Qur’an. Jakarta: Prenadamedia Group.
Nata, A. (2017). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kencana.
Ramdhani, S. (2019). Penanaman Nilai-Nilai Karakter melalui Kegiatan Storytelling dengan Menggunakan Cerita Rakyat Sasak pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 154.
Ramli, M. (2014). Hakikat Pendidik Dan Peserta Didik. Tarbiyah Islamiyah, 5(1), 62.
Sabi’ani, A. (2016). Membangun Karakter AUD dalam Pengembangan Nilai Agama dan Moral di RA Masyithoh Pabelan Kab. Semarang. Al-Athfal, 2(1), 10.
Sahlan, A. (2012). Pendidikan Karakter dalam Perspektif Islam (Kajian Penerapan Pendidikan Karakter di Lembaga Pendidikan Islam). Jurnal El-Hikmah, 9(2), 142.
Salahudin, A. dan Irwanto Alkrienchihie. (2013). Pendidikan Karakter Pendidikan Berbasis Agama dan Budaya Bangsa. Bandung: Pustaka Setia.
Saputra, M. A. (2014). Penanaman Nilai-Nilai Agama Pada Anak Usia Dini di R.A. Ddi Addariyah. Jurnal Al-Qalam, 20(2), 207.
Setiawan, A. Lailatuz Zahro A. A, dan Muhammad Nizar. (2019). Buku Ajar Pendidikan Karakter Model Pengembangan di Pondok Pesantren Berbasis Multikultural. Pasuruan: FAI Universitas Yudharta Pasuruan.
Sumarsih. Wawancara oleh Rifa Luhfiyah. Penanaman Nilai Karakter Religius di RA Hidayatus Shibyan Temulus. Tanggal 2 April 2021.
Supriyatno, T. dan Samsul Susilawati. (2020). Parenting Patterns and Its Implications for Formation Religious Character in Early Childhood. Jurnal Konseling Religi, 11(2), 185–190.
Suyitno. (2018). Metode Penelitian Kualitatif Proses, Prinsip, dan Operasionalnya. Tulungagung: Akademia Pustaka.
Syaebani, B. A. dan Hendra Akhdiyat. (2012). Ilmu Pendidikan Islam. Bandung: CV. Pustaka Setia.
Syaroh, L. D. M. dan Zeni Murtafiati Mizani. (2020). Membentuk Karakter Religius dan Pembiasaan Perilaku Religi di Sekolah Studi di SMA Negeri 3 Ponorogo. Indonesian Journal of Islamic Education Studies (IJIES), 3(1), 57.
Trimuliana, I. Nurbiana Dhieni, dan Hapidin. (2019). Perilaku Religius Anak Usia 5-6 Tahun pada PAUD Model Karakter. Jurnal Obsesi Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 572.
Wahid, A. H. (2018). Pengembangan Karakter Guru dalam Menghadapi Demiralisasi Siswa Perspektif Teori Dramaturgi. Jurnal Mudarrisuna, 8(1), 105–106.
Wiyani, N. A. (2016). Konsep Dasar PAUD. Yogyakarta: Gava Media.
Yaumi, M. (2016). Pendidikan Karakter Landasan Pilar dan Implementasinya. Jakarta: Prenadamedia Group.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Â
All writings in this journal are the full responsibility of the author. The Jurnal Golden Age provides open access to benefit anyone for valued information and findings. Jurnal Golden Age can be accessed and downloaded for free, free of charge, in accordance with the creative commons license used.Â
Â
Jurnal Golden Age by Universitas Hamzanwadi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jga/indexÂ