Penggunaan Logo-Pro Untuk Meningkatkan Makna Hidup Siswa Broken Home SMPN 1 Suralaga
DOI:
https://doi.org/10.29408/jkp.v3i1.2425Keywords:
Konseling Logo-pro, makna hidup, broken homeAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan Logo-pro untuk meningkatkaan makna hidup siswa broken home SMPN 1 Suralaga tahun pelajaran 2017/2018. Penelitian ini menggunakan satu orang siswa yang memiliki tingkat pemaknaan hidup yang rendah yang diambil sebagai sampel. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain penelitian subjek tunggal dengan prosedur desain A-B. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini mengunakan angket. Data yang diperoleh dari angket kemudian dianalisis menggunakan rumus eksperimen subjek tunggal dengan menghitung banyak skor yang didapatkan pada fase baseline dan menghitung banyak sekor yang didapatkan pada fase intervensi kemudian dipadukan antara kedua fase tersebut untuk mengetahui pengaruh sebelum dan sesudah diberikan perlakuan (konseling Logo-pro). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada fase baseline mendapatkan sekor rata-rata 62,5 dan pada fase intervensi mendapatkan sekor rata-rata 67,6. Sehingga dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh pemberian layanan konseling Logo-pro untuk meningkatkan makna hidup siswa broken home.
References
Bastaman. (2007). Logoterapi Psikologi Untuk Menemukan Makna Hidup dan Meraih Hidup Bermakna. Jakarta: PT. Raja Grafindo
Corey, Gerald. (2010). Teori dan Praktik Konseling Psikoterapi. Bandung: PT. Refika Aditama
Erford, Bradley, T. (2015). 40 Tehnik yang Harus Diketahui Setiap Konselor.
Yogyakarta: Pustaka Pelajar. http://respository.usd.ac.id/7153/2/121114011/08/03/2018 jam 11.33
http://etheses.uin-malang.ac.id/1785/27/03/2018 jam 18.49 http://ejournal.up.ac.id/index.php/psikologi/article/28/03/2018jam108
http://ejournal.psikologi.fisipunmul.ac.id/site/wpcontent/uploads/204/04/09/03/ 2018 jam 13.25
http://eprints.walisongo.ac.id/6492/29/04/2018 jam 19.11
http://etheses.uin.malang.ac.id/29/04/2018 jam 19.11
http://journal.stainpamekasan.ac.id/article/09/03/2018 jam 18.47 https://media.neliti.com/media/publication/103712.id.efektifitas-logoterapi/04/ 04/2018 jam 10.01
Nelson, Jones, Richard. (2011). Teori dan Praktik Konseling dan Terapi.Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Prayitno, Emran Amti. (2009). Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling.Jakarta: PT. Rineka Cipta
Ridwan. (2017). Modul Keterampilan Dasar Konseling: Universitas Hamzanwadi
Ridwan. (2018). Konseling dan Terapi Qur’ani. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Suryosubroto. (2010). Beberapa aspek dasar-dasar kependidikan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Sunanto, Juang, Takeuchi, Koji dan Nakata, Hideo. (2005). Pengantar Penelitian Subyek Tunggal. Tsukuba: Criced.
Sugiyono. (2014). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2017). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sudarsono. (2012). Kenakalan Remaja. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Willis, S. Sofyan, (2011). Konseling individual Teori Praktik. Bandung : alfhabeta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
All writings in this journal are the full responsibility of the author. JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) provides open access to benefit anyone with valuable information and findings. JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) can be accessed free of charge at no cost, following the creative commons license. Authors who publish articles in the JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) must comply with the following conditions:
The author retains the copyright and grants the right of first publication with the work licensed simultaneously under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0) license, allowing others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors may make additional separate contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the published journal version of the work (for example, posting it to an institution or publishing it in a book), acknowledging its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (for example, on institutional repositories or websites) before and during the submission process, resulting in a productive exchange and earlier and more extensive citations of the published work.
All articles in this journal are the sole responsibility of the author. JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) provides open access to benefit anyone with valuable information and findings. JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) can be accessed and downloaded for free, following the creative commons license.
JKP (Jurnal Konseling Pendidikan) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License