PERAN GURU DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN SOSIAL ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS MELALUI PROGRAM INKLUSI

Authors

  • novita loka Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
  • Khamim Zarkasih Putro Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Keywords:

Teacher’s Role, Children’s Social Ability, Inclusion Program

Abstract

Penelitian ini berjudul peran guru dalam meningkatkan kemapuan sosial anak berkebutuhan khusus melalui program inklusi ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Dengan subjek penelitian Taman Kanak-kanak Islam Al-Ittifaqiah Indralaya yang mempunyai jumlah siswa sebanyak 166 anak, dan 28 guru serta 10 kelas. Adapun anak berkebutuhan khusus di Taman kanak-kanak ini ada 2 orang anak, yakni Diyaz dan Mubarok yang berrada di kelas yang berbeda. Namun, penelitian ini lebih terfokus pada kemampuan sosial dari Diyaz. Adapun hasil dari penelitian ini yakni peneliti menemukan bahwa melalui program inklusi ini peran guru dalam meningkatkan kemampuan sosial anak yakni sebagai motivator dan inovator dalam menanggapi kesulitan anak, serta sebagai fasilitator yang mampu mmberikan fasilitas yang baik dan tepat kepada anak berkebutuhan khusus di TK Islam Al-Ittifaqiah Indralaya. Selain itu, lembaga TK Islam Al-Ittifaqiah juga menerapkan kurikulum, sarana dan prasarana, serta metode pembelajaran yang sesuai sehingga pertumbuhan dan perkembangan anak berkembang dengan baik.

References

Abdullah, N. (2013). MENGENAL ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS. Magistra, 25(86), 1–10.

Alfina, A., & Anwar, R. N. (2020). Manajemen Sekolah Ramah Anak PAUD Inklusi. Jurnal Manajemen Pendidikan Islam. https://core.ac.uk/download/pdf/322565492.pdf

Ashadi, F. (2018). Education Journal : Journal Education Research and Development PENGARUH METODE TANYA JAWAB TERHADAP MOTIVASI BELAJAR ANAK USIA DINI DI TK KANZUL MAKARIM GLENMORE BANYUWANGI. 46–52.

Azizah, A. N., Adriany, V., & Romadona, N. F. (2020). Penyelenggaraan Pendidikan Inklusif Di Lembaga Paud. Edukid, 16(2), 109–120. https://doi.org/10.17509/edukid.v16i2.19830

Badiah, L. I., Jauhari, M. N., & ... (2020). Peningkatan Keterampilan Guru Paud Dalam Menyusun Program Pembelajaran Individual Anak Berkebutuhan Khusus Di PAUD Permata Bunda. SPEED Journal: Journal of …. https://jurnal.ikipjember.ac.id/index.php/speed/article/view/287

Dermawan, O. (2018). Strategi Pembelajaran Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Di Slb. Psympathic : Jurnal Ilmiah Psikologi, 6(2), 886–897. https://doi.org/10.15575/psy.v6i2.2206

Farida, F. (2018). Upaya Mengoptimalkan Perkembangan Anak Usia Dini. ThufuLA: Jurnal Inovasi Pendidikan Guru Raudhatul Athfal, 2(1), 1. https://doi.org/10.21043/thufula.v2i1.4263

Jamal, K., Fatah, N., & Wilaela, W. (2017). Eksistensi Kaum Difabel Dalam Perspektif Al-Qur’an. Jurnal Ushuluddin, 25(2), 221. https://doi.org/10.24014/jush.v25i2.3916

Juherna, E., Purwanti, E., Melawati, M., & ... (2020). Implementasi Pendidikan Karakter pada Disabilitas Anak Tunarungu. Jurnal Golden …. https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jga/article/view/1809

Lazar, F. L. (2020). PENTINGNYA PENDIDIKAN INKLUSIF BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS. 12(2), 99–115.

Liani, S., Barsihanor, B., & Hafiz, A. (2021). Peran Guru Pendamping Khusus pada Program Layanan Pendidikan Inklusi di TK Idaman Banjarbaru. … : Jurnal Dunia Anak Usia Dini. http://jurnal.unw.ac.id:1254/index.php/IJEC/article/view/828

Mansir, F. (2021). Paradigma Pendidikan Inklusi Dalam Perspektif Pendidikan Islam : Dinamika Pada Sekolah Islam. 7(1), 1–17.

Novitasari, Y. (2018). Analisis Permasalahan "Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini”. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(01), 82–90. https://doi.org/10.31849/paudlectura.v2i01.2007

Sadiman, A. S. (2020). PELAKSANAAN METODE PEMBIASAAN DI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI BINA GENERASI TEMBILAHAN KOTA Khalifatul. 1(April), 49–60.

Syamsudin, A. (2015). Pengembangan Nilai-Nilai Agama dan Moral pada Anak Usia Dini. In Jurnal Pendidikan Anak (Vol. 1, Issue 2). https://doi.org/10.21831/jpa.v1i2.3018

Toyibah, W., & Imsiyah, N. (2018). Hubungan Antara Layanan Pendidikan Inklusi Dengan Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini Di PAUD Inklusi Star Kids Kabupaten Jember. Learning Community: Jurnal Pendidikan …. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JLC/article/view/8795

Veronica, N. (2018). Permainan Edukatif Dan Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini. Pedagogi : Jurnal Anak Usia Dini Dan Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 49. https://doi.org/10.30651/pedagogi.v4i2.1939

Wardah, E. Y. (2019). Peranan Guru Pembimbing Khusus Lulusan Non-Pendidikan Luar Biasa (Plb) Terhadap Pelayanan Anak Berkebutuhan Khusus Di Sekolah Inklusi Kabupaten Lumajang. JPI (Jurnal Pendidikan Inklusi), 2(2), 93. https://doi.org/10.26740/inklusi.v2n2.p93-108

Published

2022-07-03