EFEKTIVITAS PENDAMPINGAN ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN IBADAH ANAK USIA DINI
Keywords:
pendampingan, orang tua, ibadahAbstract
Pendampingan dalam ibadah anak merupakan bentuk dorongan orang tua dan guru untuk membantu anak belajar tentang hubungan antara manusia dan Allah. Penelitian ini bertujuan untuk mejabarkan keefektifan pendampingan orang tua dalam kemandirian ibadah anak. Metode kualitatif deskriptif digunakan peneliti pada penelitian ini. Penelitian ini penunjukkan hasil bahwa metode yang digunakan orang tua dalam pendampingan beribadah anak di RA Nuris Shudur Pamekasan Madura berupa keteladanan, pembiasaan dan nasehat. Output dari ketiga strategi tesebut membuahkan hasil yang baik. Namun terdapat beberapa orang tua yang setengah-setengah dalam penerapakan strategi tersebut, sehingga level kemandirian anak dalam beribadah bervariasi ada yang sangat matang, sedang, bahkan kurang.
References
Abidin, Z. (2020).-Fiqh-Ibadah. Yogyakarta: Deepublish.
Adhani, D.-N. (2019). Peran_Orang_Tua_terhadap_anak_usia_dini_(usia 2 tahun)_yang mengalami Picky Eater. Aulad : Journal on Early Childhood, 2(1), 38–43. https://doi.org/10.31004/aulad.v2i1.18
Al-Qur'an Terjemahan. (2015). Departemen Agama RI. CV Darus Sunnah.
Anwar Zain. (2020). Strategi_Penanaman_Toleransi_Beragama_Anak Usia Dini. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(01), 97–111. https://doi.org/10.31849/paud-lectura.v4i01.4987
Basri, H. (1996). Remaja_Berkualitas_Problematika_Remaja_dan_Solusinya. Pustaka Pelajar.
Beti Septiara, Nina Tisnawati, G. (2022). Peran Guru Melatih Kemandirian Sosial Anak Usia Dini Universitas Muhammadiyah Metro , lampung , Indonesia.
Chairilsyah, D. (2019). Analisis_Kemandirian_Anak_Usia_Dini. Paud Lectura, 3(2), 1–9. http://proceedings.kopertais4.or.id/index.php/ancoms/article/view/68
Haiatin, C. (2010). Bimbingan_dan_Konseling. Sekolah Tinggi Agama Islam.
Hamang, N. (2015). Fikih_Islam_dan_metode_pembelajarannya. Universitas_Muhammadiyah Parepare Press.
Hurlock, E. B. (1993). Perkembangan_Anak_Jilid 2. Terjemahan_oleh_Thandrasa. _PT. Erlangga.
Inten, D. N. (2017). Penanaman_Kejujuran_Pada_Anak_Dalam_Keluarga. FamilyEdu, 3(1).
Kartono, K. (1985). Bimbingan dan Dasar-dasar Pelaksanaannya. Rajawali.
Mahmudy, A., &_Bakhruddin, M._(2018). Pengaruh_Pola_Asuh_Orang_Tua_Terhadap Kemandirian_Ibadah_Shalat_Fardhu_Siswa_Kelas_VII_SMP_Muhammadiyah_Surabaya. Jurnal Pendidikan Islam, 7(1). http://103.114.35.30/index.php/Tadarus/article/view/1631
Moleong, L. J. (2011). Metodologi_Penelitian_Kualitatif Edisi Revisi.
Munawwaroh, A. (2019). Keteladanan_Sebagai_Metode_Pendidikan_Karakter._Jurnal Penelitian_Pendidikan_Islam,7(2),141. https://doi.org/10.36667/jppi.v7i2.363
Pangastuti,Pratiwi, Fahyuni, & Kammariyati. (2020). Pengaruh_Pendampingan_Orangtua Terhadap_Kemandirian_dan_Tanggung_Jawab_Anak_Selama_Belajar_dari_Rumah. JECED, 2(2), 132–146. https://doi.org/10.15642/jeced.v2i2.727
Pratiwi, N. D. (2017).KemitraanSekolah_Dan_Orang_Tua_Dalam_Penanaman_Kedisplinan Ibadah Siswa Sma Negeri 5 Yogyakarta. Jurnal_Pendidikan_Agama_Islam, 13(2), 145–156. https://doi.org/10.14421/jpai.2016.132-02
Rizkyani, Adriany, & Syaodih. (2020). Kemandirian_Anak_Usia_Dini_Menurut_Pandangan Guru_Dan_Orang_Tua._Edukid,_16(2),121–129. https://doi.org/10.17509/edukid.v16i2.19805
Rosfinda,Maku&Bakti,P.C.(2022).Perbedaan_Perkembangan_Kemandirian_Anak_Usia_Dini_di Tinjau dari Status Ibu yang Bekerja di Luar_Rumah dan_Tidak Bekerja di Luar Rumah. 6, 838–842.
Sa’diyah, R. (2017). Pentingnya_Melatih_Kemandirian_Anak_Kordinat: JurnalKomunikasi Antar_Perguruan_Tinggi_Agama_Islam,_16(1),_31–46. https://doi.org/10.15408/kordinat.v16i1.6453
Sari, A. (2017). Implementasi Pendidikan Karakter Di Sekolah Melalui Kegiatan Pembiasaan Dan Keteladanan. Tarbawi: Jurnal Keilmuan Manajemen Pendidikan, 3(02), 249. https://doi.org/10.32678/tarbawi.v3i02.1952
Downloads
Additional Files
Published
Issue
Section
License
Â
All writings in this journal are the full responsibility of the author. The Jurnal Golden Age provides open access to benefit anyone for valued information and findings. Jurnal Golden Age can be accessed and downloaded for free, free of charge, in accordance with the creative commons license used.Â
Â
Jurnal Golden Age by Universitas Hamzanwadi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jga/indexÂ