Hubungan Status Gizi Gengan Tingkat Kebugaran Jasmani

Authors

  • Munipiddin munipiddin Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan & Rekreasi, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Hamzanwadi
  • Muhammad Husni Tamim Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan & Rekreasi, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Hamzanwadi
  • Rina Nopiana Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan & Rekreasi, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Hamzanwadi

DOI:

https://doi.org/10.29408/porkes.v1i2.1414

Keywords:

Status Gizi, Kebugaran Jasmani.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan status gizi dengan tingkat kebugaran jasmani pada siswa putra kelas X MA NW Kalijaga Tahun 2018. Jenis peneitian ini merupakan penelitian deskriptip kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa putra kelas X MA NW Kalijaga Tahun 2018. Sampel penelitian ini ditentukan dengan teknik total sampling. Teknik pengumpulan data dengan melakukan penimbangan berat badan dan pengukuran tinggi badan untuk menentukan status gizi siswa dan tes kebugaran jasmani indonesia (TKJI) untuk menentukan tingkat kebugaran jasmani siswa. Data dianalisis menggunakan rumus korelasi product moment. Hasil hipotesis menunjukkan bahwa thitung> ttabel yaitu (0.414 > 0,312) yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara status gizi dengan tingkat kebugaran jasmani siswa putra kelas X MA NW Kalijaga Tahun 2018.

 

DOI: 10.29408/porkes.v1i2.1414

References

Almatsier, Sunita.(2008).Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Ali, M. (2011). Kontribusi Status Gizi dan Motivasi Belajar terhadap Kesegaran Jasmani Mahasiswa Porkes Universitas Jambi. Jurnal Media Ilmu Keolahrgaan Indonesia, Volume 1, Edisi 2, Hal. 1-126

Arikunto, Suharsimi.(2010).Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik.

Jakarta: Rineka Cipta.

Anggraini, Rianti.(2016).Hubungan Status Gizi dengan Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Putra Kelas Dua SMP Negeri 3 Jati Agung Lampung Selatan. Skripsi. Universitas Lampung: Bandar Lampung.

Djaelani, A.(2008).Ilmu Gizi. Jakarta: Dian Rakyat.

Fitri, Respati.(2015).Gizi dan Kesehatan Reproduksi.Yogyakarta: Cakrawala Ilmu.

Giriwijoyo, Santoso dan Didik Zafar Sidik.(2013).Ilmu Kesehatan Olahraga.

Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Hasir, dkk. (2017). Status Gizi, Aktivitas Fisik dan Tingkat Kebugaran Mahasiswa Politeknik Kesehatan Mamuju. Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes.Volume 8, Nomor 3, Hal 135-139.

Jauhari, A.(2015). Dasar-dasar Ilmu Gizi. yogyakarta: Jaya Ilmu.

Jauhari, A dan Nita Nasution.(2015).Nutrisi dan Keperawatan.Yogyakarta: Jaya Ilmu.

Komarudin.(2016). Penilaian Hasil Belajar Pendidikan Jasmani dan Olaharaga.

Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Kusumawati, Mia.(2015).Penelitian Pendidikan Penjasorkes. Bandung: Alfabeta.

Kusumawati, Rina.(2010).Hubungan Tingkat Keparahan Karies Gigi dengan Status Gizi Siswa Kelas Dua SD Ciangsana. Skripsi. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah. Jakarta.

Mukholid, Agus.(2016). Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan.Perpustakaan Nasional: Katalog Dalam Terbitan (KDT).

Mohamad, Annas. (2011). Hubungan kesegaran jasmani, homoglobin, status giz dan mkan pagi terhadap prestasi belajar di MTS Kelas 2 Al-Asror Kota Semarang. Jurnal Ilmu Keolahragaan Indonesia, Volume 1, Nomor 2, Hal. 1-12.

Riadi, Mastur.(2009).Raih Kebugaran Jasmani Melalui Latihan Beban. Mataram: Vakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan.

Sarjianto & Sujarwadi.(2010).Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Jakarta: Pusat perbukuan kementrian nasional.

Sajoto, M.(2007).Peningkatan dan Pembinaan Kekuatan Kondisi Fisik dalam Olahraga. Semarang: Dahara Prize.

Sigit, Purnomo. (2010). Hubungan antara status gizi dengan tingkat kebugaran jasmani dan aktivitas fisik pada siswa sekolah dasar negeri di Desa buku Kecamatan Belang Kabupaten Minahasa Tenggara. Jurnal Ilmu Kedokteran,Volume 4, Nomor 2, Hal. 1-95.

Sudirman, Burhanuddin. (2017). Survei status gizi (IMT), kebugaran jasmani siswa SMPN 1 marioriawa kabupaten soppeng Provensi Sulawesi Selatan.Jurnal Pendidikan Olahraga, Volume 2, Nomor 1, Hal. 1-84

Subagio, dkk.(2006).Perencanaan Pembelajaran Penjaskes. Jakarta: Universitas Terbuka.

Sugiyono.(2015).Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Syafrizar dan Wilda Welis.(2008).Ilmu Gizi. Padang: Wineka Media.

Wibowo, Aji.(2013).Hubungan Status Gizi dengan Tingkat Kebugaran Jasmani MAN 2 Banjar Negara. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta: yogyakarta.

Published

2018-12-30

How to Cite

munipiddin, M., Tamim, M. H., & Nopiana, R. (2018). Hubungan Status Gizi Gengan Tingkat Kebugaran Jasmani. Jurnal Porkes, 1(2), 52–61. https://doi.org/10.29408/porkes.v1i2.1414

Issue

Section

Articles

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.