ANALISIS SUPERVISI MANAJERIALnTERHADAP KINERJA KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN PRINGGABAYA KABUPATEN LOMBOK TIMUR
Keywords:
Kata Kunci, Supervisi Manajerial, Kinerja, Kepala Sekolah.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui secara langsung tentang Supervisi Manajerial, Kinerja Kepala Sekolah, dan Faktor-faktor yang mempengaruhi KinerjaKepala Sekolah di gugus Pohgading Kecamatan Sambelia Kabupten Lombok Timur. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang didapat kemudian dianalisis dengan mereduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan. Adapun hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa supervisi manajerial sangat penting dalam memajukan dan mengembangkan pendidikan dan mampu meminimalizir penyimpangan-penyimpangan yang mungkin terjadi sehingga semua kinerja staff baik itu pendidik maupun tenaga kependidikan dapat tercapai seefektif dan seefesien mungkin sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai. ada beberapa Kinerja kepala sekolah dalam meningkatkan mutu pendidikan di gugus pohgading Kcecamatan Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur yaitu Kinerja Kepala Sekolah Sebagai Edukator, Manajerial, Administrator, supervisor, Leader, Inovator, Motivator, Faktor yang paling besar yang mempengaruhi kinerja itu sendiri sebenarnya datangnya dari diri sendiri Sedangkan penghambat itu sendiri datangnya juga dari diri sendiriReferences
DAFTAR PUSTAKA
Arikunto, , Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Dadang, K. 2012. Manajemen Organisasi. Bandung: CV Pustaka Setia.
Danim, Sudarwan. 2008. Kinerja Staf dan Organisasi Perspektif Pendidikan,
Pelatihan, Pengembangan, dan Kewidyaiswaraan Berbasis Kinerja. Bandung: CV Pustaka Setia.
Direktorat Tenaga Pendidik – Dirjen PMPTK – Depdiknas RI, 2007, Supervisi
Akademik dalam Peningkatan Profesionalisme Guru, Jakarta.
Direktorat Tenaga Pendidik – Dirjen PMPTK – Depdiknas RI, 2008, Metode dan
Teknik Supervisi, Jakarta.
Direktorat Pembinaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Dasar – Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014, Supervisi Pembelajaran - Bahan Materi Bimbingan Teknis Penguatan Kepala Sekolah , Jakarta.
Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan , Kementerian Pendidikan Nasional RI, 2017, Pengelolaan Supervisi Manajerial, Jakarta
Mangkunegara, Anwar Prabu, (2009). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia. Jakarta: Refika Aditama
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor 6 tahun 2018, tentang Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah, Jakarta
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian
Sugiyono, Dr. 2013. Metode Penelitian Pendidikan , Pendekatan kuantitatif , kualitatif, dan R&D. ALFABETA. Bandung