Peningkatan Hasil Belajar IPA materi Perpindahan Panas Menggunakan Metode Demontrasi Di Kelas V SDN 3 Menceh Masa Pandemi Covid-19

Authors

  • Moh Yusuf SDN3 Menceh

Keywords:

Kunci, Metode Demonstrasi, Belajar IPA, Perpindahan Panas

Abstract

tujuan penelitian ini adalah untuk / ingin mengetahui peningkatan hasil belajar ipa materi perpindahan panas menggunakan metode demontrasi   di kelas v SDN 3 menceh masa pandemi covid-19. Jenis Penelitian yang diguankan adalah penelitian Tindakan kelas. Subyek penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri 1 Menceh kecamatan Sakra Timur kabupaten Lombok Timur tahun pelajaran 2021/2022 yang berjumlah 30 siswa dan terdiri atas 13 siswa laki-laki dan 17 siswa perempuan dengan usia rata-rata 11 tahun, karena masa covid-19 sehingga subyek penelitian diambil 15 siswa. Instrumen pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini ada dua yaitui nstrumen pelaksanaan pembelajaran. data tes hasil belajar, maka data tersebut dianalisa dengan mencari ketuntasan belajar dan daya serap, kemudian dianalisa secara kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan diatas, dapat di simpulkan bahwa Penerapan Metode Demontrasi   dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa di SDN 3 Menceh. Peningkatan tersebut dapat dilihat dari perolehan nilai skor aktivitas siswa, dan nilai rata-rata kelas serta tingkat ketuntasan secara klasikal pada tiap siklus mengalami peningkatan baik pada siklus I maupun siklus II

References

Firmansyah, F., & Firmansyah, D. (2018). Penerapan Metode Demonstrasi Berbasis Media Cerita Lucu Bergambar dalam Pembelajaran Menulis Teks Anekdot pada Siswa. Parole (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia), 1(4), 585-590.

Ginting, S., & Zulmiyetri, Z. (2018). Efektifitas Metode Demonstrasi dalam Meningkatkan Keterampilan Membuat Smoothies bagi Anak Tunarungu. Jurnal Penelitian Pendidikan Khusus, 6(2), 37-42.

Herman, F. H., Saddhono, K., & Waluyo, B. (2017). Penerapan Metode Demonstrasi Dalam Pembelajaran Teks Eksplanasi Siswa Sekolah Menengah Atas: Penelitian Tindakan Kelas. Basastra, 4(2), 45-59.

Herman, F. H., Saddhono, K., & Waluyo, B. (2017). Penerapan Metode Demonstrasi Dalam Pembelajaran Teks Eksplanasi Siswa Sekolah Menengah Atas: Penelitian Tindakan Kelas. Basastra, 4(2), 45-59.

Hidayati, N. A. (2021). Peningkatan Keterampilan Pidato Melalui Metode Demonstrasi Berbantuan Unggah Tugas Video di Youtube. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(4), 1738-1744.

Nahdi, D. S., Yonanda, D. A., & Agustin, N. F. (2018). Upaya Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa Melalui Penerapan Metode Demonstrasi Pada Mata Pelajaran IPA. Jurnal Cakrawala Pendas, 4(2).

Nurhayati, N., Fadilah, S., & Mutmainah, M. (2014). Penerapan metode demonstrasi berbantu media animasi software phet terhadap hasil belajar siswa dalam materi listrik dinamis kelas X Madrasah Aliyah Negeri 1 Pontianak. Jurnal Penelitian Fisika dan Aplikasinya (JPFA), 4(2), 1-7.

Putri, A. I. K. D., Prihandono, T., & Putra, P. D. A. (2017). Penerapan model pembelajaran talking stick disertai metode demonstrasi berbantuan media Kokami mata pelajaran ipa di smp. Jurnal Pembelajaran Fisika, 5(4), 321-328.

Ranya, Z. A., Jamhari, M., & Rede, A. (2013). Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran IPA Pokok Bahasan Panca Indra dengan Menggunakan Metode Demonstrasi pada Siswa Kelas 1VA SDN 5 Pusungi. Jurnal Kreatif Online, 1(2).

Downloads

Published

2021-12-23