Pengembangan Bahan Ajar Tematik Berbasis Problem Based Learning pada tema 7 Peristiwa Dalam Kehidupan Kelas V
Keywords:
Pengembangan bahan ajar, problem Based learning, hasil belajar siswaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pengembangan LKPD, kevalidan LKPD dan kepraktisan LKPD berbasis Problem Based Learning pada tema 7 Peristiwa dalam kehidupan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan menggunakan model ADDIE. Objek uji coba penelitian ini adalah siswa MI NW Gegek Liqok dengan menggunakan uji coba terbatas dengan melakukan validasi kepada para ahli. Teknik analisis data dengan menggunakan angket validasi materi dengan skor perolehan 4,6, angket validasi media dengan skor perolehan 4,6, angket validasi bahasa skor perolehan 4,4, angket tanggapan guru dengan skor perolehan 4,6, dan angket respon siswa dengan skor perolehan 4,9. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar validasi oleh tim ahli, lembar hasail belajar siswa dan angket tanggapan siswa. Analisis data diperoleh dari data kualitatif berupa saran dan masukan, data kuantitatif diperoleh dari penyebaran angket dengan menggunakan skala likert kemudian data dianalisis dengan menggunakan statistik deskriftif selanjutnya mencari interval untuk menentukan layak atau tidak bahan ajar yang dikembangkan.References
AM, Ichsan Anshory, Setiya Yunus Saputra, and Delora Jantung Amelia. 2018. “Pembelajaran Tematik Integratif Pada Kurikulum 2013 Di Kelas Rendah Sd Muhammadiyah 07 Wajak.” JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran) 4(1): 35.
Amelia, Diona, S Susanto, and Arif Fatahillah. 2016. “Analisis Hasil Belajar Matematika Siswa Pada Pokok Bahasan Himpunan Berdasarkan Ranah Kognitif Taksonomi Bloom Kelas VII-A Di SMPN 14 Jember.” Jurnal Edukasi 2(1): 1.
Ananda, Rizki, and Fadhilaturrahmi Fadhilaturrahmi. 2018. “Analisis Kemampuan Guru Sekolah Dasar Dalam Implementasi Pembelajaran Tematik Di Sd.” Jurnal Basicedu 2(2): 11–21.
Astuti, Sinta Indi, Septo Pawelas Arso, and Putri Asmita Wigati. 2015. “PENGEMBANGAN BAHAN AJAR AKUNTANSI MATERI JURNAL PENYESUAIAN MENGGUNAKAN SOFTWARE EXE SEBAGAI SARANA SISWA BELAJAR MANDIRI KELAS XI IPS SMA NEGERI 7 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015.” Analisis Standar Pelayanan Minimal Pada Instalasi Rawat Jalan di RSUD Kota Semarang 3(2): 103–11.
Ayuni, Qorri, Sri Hastuti Noer, and Undang Rosidin. 2020. “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Problem Based Learning Dalam Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Siswa.” AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika 9(3): 694.
Hariadi, B et al. 2018. “Buku Model Sciencetific Hybrid Learning Menggunakan Aplikasi BRILIAN Untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Data Dan Berpikir Kritis Mahasiswa.” http://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/3269/.
Herminarto Sofyan, Dkk. 2017. PROBLEM BASED LEARNING DALAM KURIKULUM 2013.
Jannah, Raudatul. 2016. “Pengembangan Buku Ajar Tematik Bernuansa Islami Untuk Madrasah Ibtidaiyah/ Sekolah Dasar Islam.” Jurnal Madrasah Ibtidaiyah 2(1): 1–16.
Kristyowati, Reny. 2018. “Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) IPA Sekolah Dasar Berorientasi Lingkungan.” Prosiding Seminar dan Diskusi Nasional Pendidikan Dasar 2018: 282–88.
Lase, Natalia Kristiani, and Rahma Krisnawati Lase. 2020. “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (Lkpd) Berbasis Problem Based Learning Pada Materi Interaksi Makhluk Hidup Dengan Lingkungan Kelas Vii Smp.” Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran 3(2): 450–61.
Lestari, Dini Dwi, Irwandi Ansori, and Bhakti Karyadi. 2017. “Penerapan Model Pbm Untuk Meningkatkan Kinerja Dan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sma.” Diklabio: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Biologi 1(1): 45–53.
Noprinda, Chintia Tri, and Sofyan M Soleh. 2019. “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Higher Order Thinking Skill (HOTS).” Indonesian Journal of Science and Mathematics Education 2(2): 168–76.
Rachmadyanti, Putri. 2017. “Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Siswa Sekolah Dasar Melalui Kearifan Lokal.” Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar 3(2): 201.
Sari, Lifda, Taufina Taufina, and Farida Fachruddin. 2020. “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Dengan Menggunakan Model PJBL Di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 4(4): 813–20.
Tirtoni, Feric. 2018. Pembelajaran Terpadu Di SD. 2018th ed. ed. Septi Budi Sartika. siduarjo: Umsida Press.
Wahyuni, Ade Silvia, and Miterianifa Miterianifa. 2019. “Desain Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Self-Efficacy Peserta Didik.” JTK (Jurnal Tadris Kimiya) 4(1): 78–90.
Wulandari, Bekti, and Herman Dwi Surjono. 2013. “Pengaruh Problem-Based Learning Terhadap Hasil Belajar Ditinjau Dari Motivasi Belajar PLC Di SMK.” Jurnal Pendidikan Vokasi 3(2): 178–91.