Gerakan masyarakat hidup sehat melalui kegiatan olah raga di masa adaptasi kebiasaan baru

Penulis

  • Soemardiawan Soemardiawan Universitas Pendidikan Mandalika
  • Hermansyah Hermansyah Universitas Pendidikan Mandalika
  • Muhamad Salabi Universitas Pendidikan Mandalika
  • Nurdin Nurdin Universitas Pendidikan Mandalika
  • Lalu Sapta Wijaya Kesuma Universitas Pendidikan Mandalika
  • Jamaludin Jamaludin Universitas Pendidikan Mandalika

DOI:

https://doi.org/10.29408/ab.v2i2.3379

Kata Kunci:

Gerakan Hidup Sehat, Olahraga, Pandemi Covid-19

Abstrak

Pada dasarnya di dalam kehidupan olahraga menjadi kebutuhan dasar untuk setiap manusia pada saat ini. Hal ini dikarenakan dengan melakukan olahraga dapat mencegah berbagai macam penyakit, diantarinya: obesitas diabetes, kanker, cedera, dan osteoporosis. Selain itu olahraga juga diketahui dapat mengurangi stres dan kecemasan, meningkatkan kualitas tidur dan tingkat konsentrasi, serta dapat meningkatkan kepercayaan diri. Pada masa pandemi Covid-19 yang sedang merebak saat ini, olahraga mampu menjadi salah satu alternatif dalam menjaga kondisi imun. Oleh karena itu tujuan dari Kegiatan pengabdian ini adalah untuk membangun kesadaran masyarakat mengenai Gerakan hidup sehat melalui Kegiatan olahraga. Mitra dalam Kegiatan ini adalah warga masyarakat perumahan Lingkar Permai, RT 06 yang berjumlah 20 orang. Metode kegiatan melalui transfer pengetahuan dan praktik, adapun langkah-langkah 1) penyuluhan, 2) praktik, 3) pendampingan dan 4) evaluasi. Adapun  hasil kegiatan antara lain 1) pemahaman mitra mengalami peningkatan setelah dilakukan penyuluhan peningkatan mencapai 58.06%, dan 2) mitra dapat melakukan gerak-gerak sederhana yang diajarkan oleh tim. Kegiatan-kegiatan pendampingan  masih perlu dilakukan secara kontinu agar masyarakat benar-benar sadar akan hidup sehat.

Referensi

Alodokter. (2020, January 29). Virus Corona. Retrieved from https://www.alodokter.com/virus-corona

Arianti, B. D. D., Kholisho, Y. N., Ismatulloh, K., Wirasasmita, R. H., Uska, M. Z., Fathoni, A., & Jamaluddin, J. (2020). Pelatihan Computer Based Test (CBT) Ujian Nasional untuk siswa SMK di Lombok Timur. ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(1), 22-32.

Fathoni, A., Hard, R., Arianti, B. D. D., & Kholisho, Y. N. (2020). Meningkatkan pemahaman PSG siswa SMK di Kabupaten Lombok Timur untuk memasuki dunia kerja. GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 3(2), 210-218.

Kholisho, Y. N., Arianti, B. D. D., Jamaluddin, J., Wirasasmita, R. H., Ismatulloh, K., Uska, M. Z., & Fathoni, A. (2021). Pelatihan pembuatan dan editing video bagi guru SD untuk menghadapi Era Industri 4.0. ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(1), 119-127.

Mirawati, B., Fitriani, H., Firdaus, L., Hunaepi, H., Suryati, S., & Soemardiawan, S. (2020). Peningkatan Kebugaran Jasmani Masyarakat Komplek Halmahera Rembiga Kota Mataram di Era New Normal. JPMB: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Berkarakter, 3(2), 231-238.

Muthiadin, C., Aziz, I. R., Hajrah, H., & Alir, R. F. (2020). Edukasi dan Pelatihan Desain Infografis COVID-19 bagi Siswa dan Guru SMAN 10 Makassar. Sasambo: Jurnal Abdimas (Journal of Community Service), 2(3), 153-162.

Pane, B. S. (2015). Peranan olahraga dalam meningkatkan kesehatan. Jurnal pengabdian kepada masyarakat, 21(79), 1-4.

Prasetyo, Y. (2013). Kesadaran masyarakat berolahraga untuk peningkatan kesehatan dan pembangunan nasional. Medikora, 11(2).

Purbosari, P. P., Atmoko, V., Wijayaningsih, N., Sugotro, D., Munawaroh, A. N. M., Khoirunnisa, K., ... & Ambarsari, R. (2019). Peningkatan kesadaran berolahraga masyarakat Dusun Badean Desa Jatimulyo melalui pelaksanaan senam, jalan sehat dan pertandingan Tonis. Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 1-4.

Putri, V. K. M. (2020, November 6). Gerakan Pemanasan dalam Gerak Berirama. Retrieved from https://www.kompas.com/skola/read/2020/11/06/111500169/gerakan-pemanasan-dalam-gerak-berirama

Rubiana, I., Mulyana, F. R., Herliana, M. N., & Soraya, N. (2021). Meningkatkan imunitas tubuh melalui senam umum ditengah Pandemi Covid 19. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 529-536.

Shafa, F. (2020, November 9). Penting! Ini 5 Gerakan Pendinginan Terbaik Setelah Olahraga. Retrieved from https://www.popmama.com/life/health/faela-shafa/gerakan-pendinginan-terbaik-setelah-olahraga

Sriwahyuniati, C. F., & Budiarti, R. (2016). Panduan Gerakan Senam Tiga Generasi. 83.

Sukendra, D. M. (2015). Efek olahraga ringan pada fungsi imunitas terhadap mikroba Patogen: infeksi virus Dengue. Media Ilmu Keolahragaan Indonesia, 5(2), 57-65.

Sumirah, Y. I. (2020). Urgensi olah raga dalam perspektif agama dan aktualisasinya di masa Pandemi Covid 19. Jurnal Olahraga Indragiri, 7(2), 202-217.

Superadmin. (2017). GERMAS - Gerakan Masyarakat Hidup Sehat. Direktorat Promosi Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. Retrieved from https://promkes.kemkes.go.id/germas

Terasne, T., Permana, D., Salim, A., Utama, I. M. P., & Hanan, A. (2020). Pelatihan pemanfaatan Google Classroom sebagai media pembelajaran alternatif pada masa Covid-19 bagi guru. Sasambo: Jurnal Abdimas (Journal of Community Service), 2(3), 95-100.

Yuliatin, R. R., Dewi, P., Arianti, B. D. D., & Murcahyanto, H. (2021). Pengenalan Object Theatre pada remaja Bremi Lombok Timur. ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(1), 109-118.

Unduhan

Diterbitkan

31-12-2021