Jurnal Universitas Hamzanwadi

Jurnal

  • Jurnal Elemen

    Jurnal Elemen (e-ISSN: 2442-4226) mempublikasikan hasil penelitian dan kajian analitis kritis dalam bidang pendidikan matematika yang belum pernah dipublikasikan. Jurnal ini  dipublikasikan oleh program studi pendidikan matematika STKIP Hamzanwadi Selong dan terbit dua kali setahun yaitu bulan Januari dan Juli.  Pedoman penulisan artikel.

    Alamat Penyunting:

    Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Hamzanwadi Selong

    Jln. TGKH. M. Zainuddin Abdul Madjid No. 132 Pancor Selong, Lombok Timur, NTB, 83611, Telp. (0376) 21394, 22953, Fax. (0376) 22953, Email: jurnalelemen@gmail.com, Website: http://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jel

  • VELES Voices of English Language Education Society

    Isi Jurnal
     

    Voices of English Language Education VELES Journal is a biannual e-journal published in April and September every year by English Department of Hamzanwadi University, Nusa Tenggara Barat, Indonesia. The journal links the everyday concerns of practitioners with insights gained from relevant academic disciplines such English language education, linguistics, and Literature.

  • Fajar Historia: Jurnal Ilmu Sejarah dan Pendidikan

    Nama JurnalFajar Historia: Jurnal Ilmu Sejarah dan Pendidikan
    InisialFHS
    SingkatanFH
    Jadwal Terbit2 terbitan per tahun | Juni dan Desember
    DOI10.29408/fhs
    ISSN Online2549-5585
    PenerbitUniversitas Hamzanwadi
    Websitehttp://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/fhs
    Analisa KutipanGoogle Scholar | Sinta

    Fajar Historia: Jurnal Ilmu Sejarah dan Pendidikan (e-ISSN 2549-5585) adalah jurnal di bidang Ilmu Sejarah dan Pendidikan yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Sejarah Fakultas Ilmu Sosial dan Ekonomi Universitas Hamzanwadi, dan bekerja sama dengan Perkumpulan Program Studi Pendidikan Sejarah Se-Indonesia (P3SI), terbit dua kali dalam setahun yaitu, bulan Juni dan Desember. Jurnal Fajar Historia berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian dan analisis kritis yang bertujuan untuk memfasilitasi interaksi, diskusi, advokasi, dan pemutakhiran gagasan dari para ilmuwan sosial khususnya sejarah dan pendidikan dari berbagai daerah di Indonesia. Artikel yang diterbitkan menyuguhkan kekayaan wawasan dan interpretasi atas berbagai peristiwa sejarah dan pendidikan terutama di Indonesia maupun negara lain yang dapat memberikan inspirasi dan pembelajaran bagi studi sejarah dan pendidikan di Indonesia serta menambah khazanah wawasan sejarah dan pendidikan dalam konteks lokal masyarakat Lombok. Fajar Historia: Jurnal Ilmu Sejarah dan Pendidikan telah terakreditasi Peringkat 4 (SINTA 4) sejak tanggal 23 Desember 2020. Hal ini didasarkan dengan Keputusan Menteri Ristek/Brin Nomor: 200/M/KPT/2020 tentang Peringkat Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode III Tahun 2020.

  • Jurnal Pendidikan Informatika (EDUMATIC)

    Edutech  mempublikasikan hasil penelitian dan dan pengembangan hardware dan software dalam bidang teknologi informatika yang belum pernah dipublikasikan. Jurnal ini  dipublikasikan oleh Program Studi Pendidikan Informatika FKIP Universitas Hamzanwadi dan terbit dua kali setahun yaitu bulan April dan Oktober.

  • JPEK: Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Kewirausahaan

    Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Kewirausahaan mempublikasikan artikel hasil penelitian dan kajian teoritis tentang pendidikan ekonomi, ekonomi, dan kewirausahaan. Jurnal ini terbit 2 kali setahun yaitu setiap bulan Januari dan Juli.
  • Jurnal Humanitas: Katalisator Perubahan dan Inovator Pendidikan

    Citation Analysis: Google Scholar l 
     
    Jurnal Humanitas terbit dua kali setahun pada bulan Juni dan Desember. Berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian dan analisis kritis. Jurnal Humanitas adalah jurnal di bidang pendidikan, sosial, ekonomi, geografi, dan humaniora yang diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ekonomi Universitas Hamzanwadi. Penerbitan Jurnal Humanitas bertujuan untuk memfasilitasi interaksi, diskusi, advokasi, dan pemutakhiran gagasan dari para ilmuwan sosial,  humaniora, dan pendidikan dari berbagai daerah di Indonesia. Jurnal Humanitas bertujuan menyuguhkan kekayaan wawasan dan interpretasi atas berbagai fenomena sosial dan pendidikan baik terutama di Indonesia, maupun meluas di negara lain namun dapat memberikan inspirasi dan pembelajaran bagi studi di Indonesia. Semua artikel di Jurnal Humanitas memiliki Digital Object Identifier (DOI) dengan DOI Prefix: 10.29408 by Crossref. Jurnal Humanitas telah terindeks oleh Google Scholar, Garuda.
  • SEBASA Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra

    SEBASA merupakan jurnal yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) FKIP Universitas Hamzanwadi. Kehadiran jurnal ini salah satu tempat bagi para peneliti dan dosen mempublikasikan hasil pemikiran dan penelitiannya. Artikel yang dimuat dalam jurnal ini tentunya berkaitan dengan hasil penelitian dan pemikiran yang mengkaji tentang pendidikan seni, bahasa, sastra dan implementasinya.
  • Jurnal Porkes

    Porkes Journal is dedicated to the exchange of high quality research results in all aspects of Sport education (Physical Education Health and Recreation). The journal publishes advanced articles in basic theory, experiments and simulations, and applications, with systematically proposed methods, adequate reviews of previous works, comprehensive discussions, and concise conclusions.

    As our commitment to the advancement of science and technology, the languages used in this journal are Indonesian and English (preferred). Porkes Journal follows an open access policy that allows published articles to be freely available online without the need for a subscription.

    Scope of Porkes Journal is research, study and analysis related to Sports education (Physical Education Health and Recreation) including; (1) Physical Education, (2) Traditional Sports, (3) Recreational Sports, (4) Sports Management, (5) Sports Pedagogics, (6) Sports Biomechanics, (7) Active Education, (8) Sports Psychology, (9) Sports Physiology, (10) Performance Analysis, (11) Physical Activity, (12) Sports Talent Identification, (13) Sports Coaching, (14) and others related to improving the quality of Physical Health and Recreation Education.

    Nama Jurnal : Jurnal Porkes
    Inisial : JPor
    Jadwal Terbit : 2 terbitan per tahun | Juni  dan Desember
    DOI : 10.29408 /porkes
    e-ISSN : 2614-8781
    Ketua Penyunting : Suryansah
    Penerbit : Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan : Google  Sarjana | SINTA  | Garuda
  • SOSIO EDUKASI Jurnal Studi Masyarakat dan Pendidikan

    SOSIO EDUKASI Jurnal Studi Masyarakat dan Pendidikan is a community study and education journal. SOSIO EDUKASI is published by the Department of Sociology Education, Faculty of Social Sciences and Economic, Universitas Hamzanwadi. SOSIO EDUKASI is published twice a year, in December and June. SOSIO EDUKASI publishes articles derived from the results of research and critical analysis. Publishing ideas aim to facilitate interaction, discussion, advocacy, and updating pictures from social and educational scientists from various regions in Indonesia and abroad.

    This journal aims to provide insight and interpretation of different social and educational phenomena in Indonesia and other countries. It can inspire learning for community studies and education in Indonesia.

    SOSIO EDUKASI provides open access to everyone so that the information and findings in the articles are helpful for everyone. SOSIO EDUKASI can be accessed and downloaded for free, free of charge. For articles that are used as reference material in article writing or otherwise, you must quote and mention the name of the author of the article in the article created.

    Name of Journal SOSIO EDUKASI Jurnal Studi Masyarakat dan Pendidikan
    Initials SOSEDU
    Abbreviation SE
    Issued Desember dan Juni
    DOI 10.29408/sosedu
    ISSN (electronic) 2599-3259
    Publisher Universitas Hamzanwadi
    Website http://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/sosedu
    Citation analysis Google Scholar | Garuda | Sinta | Dimensions
  • Infotek: Jurnal Informatika dan Teknologi

    INFOTEK Jurnal Informatika dan Teknologi Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi selanjutnya disebut Jurnal Infotek (e-ISSN: 2614-8773) merupakan Jurnal yang dikelola oleh Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi yang mempublikasikan artikel ilmiah hasil penelitian atau kajian teoritis (invited authors) dalam bidang (1) keilmuan informatika, (2) Rekayasa Perangkat Lunak, (3) Multimedia, (4) Jaringan Komputer, (5) Data Mining, (6) Image Processing, (7) Komputer Vision, (8) Mikrokontroller, (9) Robotik, (10) IOT yang belum pernah dipublikasikan. Sejak Tanggal 09 Februari 2023 Jurnal Infotek telah terakreditasi Peringkat 4 (SINTA 4) berdasarkan Keputusan Mentri Riset dan Teknologi Nomor : 225/E/KPT/2022 Terhitung dari Artikel yang diterbitkan mulai dari Volume 5 No 2 Tahun 2022.

    Semua artikel pada Jurnal Infotek : Jurnal Informatika dan Teknologi telah memiliki Digital Object Identifier (DOI) dengan DOI Prefix : 10.29408 by Crossref. Jurnal Infotek diterbitkan oleh Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi dua kali setahun yaitu pada bulan Januari dan Juli. Jurnal Infotek Telah Terindeks oleh sejumlah lembaga pengindeks, diantaranya GARUDADimensionsGoogle Scholar, dan lainnya.

    Nama Jurnal : Infotek : Jurnal Informatika dan Teknologi
    Inisial : Infotek
    Jadwal Terbit : 2 terbitan per tahun | Januari dan Juli
    DOI : 10.29408 /jit
    e-ISSN : 2614-8773
    Ketua Penyunting : Aris Sudianto
    Penerbit : Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan : Google Scholar | Garuda | SINTA
  • JKP (Jurnal Konseling Pendidikan)

    Jurnal Konseling Pendidikan terbit dua kali setahun pada bulan Juni dan Desember. Memuat artikel hasil riset maupun pemikiran-pemikiran kritis tentang bimbingan dan konseling dalam bidang pendidikan.
  • Kappa Journal

    Kappa Journal mempublikasikan hasil penikiran dan penelitian bidang pendidikan dan inovasi pembelajaran pendidikan fisika yang belum pernah dipublikasikan. Jurnal ini  dipublikasikan oleh program studi Pendidikan Fisika FMIPA Universitas Hamzanwadi dan terbit dua kali setahun yaitu bulan Juni dan Desember.

    Semua artikel pada Kappa Journal memiliki Digital Object Identifier (DOI) dengan DOI Prefix: 10.29408 by Crossref. Adapun beberapa lembaga pengindeks Jurnal Elemen yaitu: DOAJ, GARUDA, Dimensions, Google Scholar, dan lainnya.

    Kappa Journal sudah terakreditasi Sinta 5 (Peringkat 5) dan berkrjasama dengan Physics Society of Indonesia (PSI).

  • Geodika: Jurnal Kajian Ilmu dan Pendidikan Geografi

    Junal Geodika terbit dua kali setahun yaitu bulan Juni dan Desember. Berisi tulisan ilmiah yang diangkat dari kajian teoritis dan hasil penelitian dalam bidang Geografi, kependidikan dan lingkungan yang belum dipublikasikan dalam media cetak maupun elektronik.
  • Educatio

    Educatio (p-ISSN: 1907-3224; e-ISSN: 2527-9998) adalah jurnal yang diterbitkan oleh FKIP Universitas Hamzanwadi, terbit dua kali setahun yaitu bulan Juni dan Desember. Berisi tulisan ilmiah yang diangkat dari kajian teoritis dan hasil penelitian dalam bidang kependidikan yang belum dipublikasikan dalam media cetak maupun elektronik.
  • Jurnal Golden Age

    Jurnal Golden Age Adalah Jurnal terakreditasi peringkat 4 (SINTA 4) berdasarkan SK No. 28/E/KPT/2019. jurnal peer-review yang didedikasikan untuk pertukaran hasil penelitian berkualitas tinggi di semua aspek pendidikan anak usia dini. Jurnal ini menerbitkan makalah mutakhir dalam teori fundamental, eksperimen dan simulasi, serta aplikasi, dengan metode yang diusulkan secara sistematis, ulasan yang memadai tentang karya-karya sebelumnya, diskusi yang diperluas, dan kesimpulan yang ringkas. Sebagai komitmen kami untuk kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, Jurnal Golden Age mengikuti kebijakan akses terbuka yang memungkinkan artikel yang diterbitkan tersedia secara gratis secara online tanpa perlu berlangganan.

    Focus & Scope Jurnal Golden Age adalah penelitian, kajian dan analisis yang berkaitan dengan PAUD meliputi; (1) Pengembangan nilai moral dan agama pendidikan anak usia dini, (2) Perkembangan motorik fisik anak usia dini, (3) Perkembangan sosial emosional anak usia dini, (4) Perkembangan kognitif anak usia dini, (5) Perkembangan bahasa anak usia dini, (6) Perkembangan artistik dan kreatif anak usia dini, (7) Parenting untuk pendidikan anak usia dini, (8) Lembaga pengelola pendidikan anak usia dini, (9) Asesmen perkembangan anak usia dini, (10) Psikologi perkembangan anak, (11) Pemberdayaan anak, (12) Strategi pembelajaran pendidikan anak usia dini Bermain alat pendidikan pendidikan anak usia dini, (13) Media pembelajaran PAUD, (14) Pendidikan disabillitas Anak usia dini (15)Inovasi dalam pendidikan anak usia dini dan Berbagai bidang yang berkaitan dengan Pendidikan Anak Usia Dini.

    Nama Jurnal Jurnal Golden Age
    Inisial JGA
    Jadwal Terbit 2 terbitan per tahun | Juni dan Desember
    DOI Prefix 10.29408
    e-ISSN 2549-7367
    Ketua Penyunting Baiq Shofa Ilhami
    Penerbit Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan Google Scholar | SINTA
  • Jurnal DIDIKA: Wahana Ilmiah Pendidikan Dasar

    Jurnal DIDIKA: Wahana Ilmiah Pendidikan Dasar (e-issn 2549-9149p-issn 2477-4855mempublikasikan hasil penelitian dan kajian analitis kritis dalam bidang pendidikan dasar yang belum pernah dipublikasikan. Jurnal Didika memfokuskan pada hasil-hasil penelitian pendidikan khususnya pada bidang pendidikan dasar.

    Cakupan dan ruang lingkup materi terdiri (1) Media pembelajaran di sekolah dasar, (2) Metode pembelajaran, (3) Kurikulum pendidikan dasar, (4) Kreativitas dan inovasi Pembelajaran, (5) Penilaian dan evaluasi pendidikan sekolah dasar, (6) Pembelajaran berbasis teknologi dan Informasi dan (7) Pembelajaran Berdifrensiasi / Pendidikan Inklusif. 

    Jurnal DIDIKA diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Hamzanwadi. Jurnal DIDIKA terbit dua kali setahun yaitu pada Juni dan Desember.

    Nama Jurnal : Jurnal DIDIKA: Wahana Ilmiah Pendidikan Dasar
    Inisial : DIDIKA
    Jadwal Terbit : 2 terbitan per tahun | Juni  dan Desember
    DOI : 10.29408 /didika
    e-ISSN : 2549-9149
    Ketua Penyunting : Hadiatul Rodiyah
    Penerbit : Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan : Google Scholar | SINTA  | Garuda
  • TAMUMATRA

    Tamumatra mempublikasikan hasil penelitian dan kajian analitis kritis dalam bidang pendidikan seni drama tari dan musik. Jurnal ini  dipublikasikan oleh program studi pendidikan Sendratasik FKIP Universitas Hamzanwadi dan terbit dua kali setahun yaitu bulan Juni dan Desember
  • ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masayarakat

    Nama Jurnal:ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat
    Initial:ABSYARA
    Singkatan:ab
    Tahun Berdiri:2020
    Jadwal Terbit:2 terbitan per tahun | Juli dan Desember
    DOI:10.29408/ab
    e-ISSN:2723-6269
    Ketua Penyunting:Assoc. Prof. Dr. Baiq Fatmawati, M.Pd
    Penerbit:FMIPA Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan: Google ScholarGARUDA  | SINTA

     

    ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat merupakan jurnal ilmiah multidisiplin yang diterbitkan oleh Fakultas Matematika dan Sains Universitas Hamzanwadi. Di tingkat nasional banyak sekali masalah-masalah umum atau isu-isu yang berkaitan dengan pelayanan masyarakat. Publikasi jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil penelitian yang telah dicapai di bidang pengabdian kepada masyarakat. Pelaksanaan kegiatan pengabdian juga melibatkan peran serta masyarakat dan mitra. Kegiatan pengabdian disusun menjadi suatu kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Bahasa yang digunakan dalam jurnal ini adalah Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris (diutamakan). ABSYARA tersedia secara gratis (open access) untuk semua pembaca.

    Harap baca panduan ini dengan seksama! Setiap naskah yang dikirim ke kantor redaksi jurnal harus mengikuti pedoman penulisan. Jika manuskrip tidak memenuhi pedoman penulis atau manuskrip yang ditulis dalam format yang berbeda, artikel akan DITOLAK sebelum ditinjau lebih lanjut. Hanya naskah yang dikirimkan yang memenuhi format jurnal yang akan diproses lebih lanjut.

     

     

  • Sinteza

    Sinteza, ISSN (online) 2797-8133, is a peer-reviewed journal in pharmacy. Established 2021, the journal is an open access of published articles to support greater exposure of scientific knowledge. Sinteza published online twice a year by Faculty of Health, Universitas Hamzanwadi. Sinteza accepts various fields of research in pharmacy including community and clinical pharmacy, pharmaceutics, pharmacology, toxicology, pharmacokinetics, pharmaceutical chemistry, and pharmaceutical biology. Manuscript accepted in Sinteza written in both Bahasa Indonesia and English.

    Sinteza accepts various fields of research in pharmaceutical including community and clinical pharmacy, pharmaceutics, pharmacology, toxicology, pharmacokinetics, pharmaceutical chemistry, and pharmaceutical biology.

    Sinteza provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge. The articles published are freely available to read, download, and share. Articles are published under the terms of a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License) which permitted to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.

     

    Name of Journal :  Sinteza
    Initial :  sinteza
    First Published :  2021
    Issued :  Two times a year | February and August
    DOI :  Prefix 10.29408/sinteza
    e-ISSN :  2797-8133
    Editor-in-chief :  Baiq Maylinda Gemantari
    Publisher :  Universitas Hamzanwadi
    Citation analysis :  Google Scholar | GARUDA
  • Jurnal Suluh Edukasi

    Jurnal  Suluh Edukasi (e-ISSN 2722-063X) adalah jurnal ilmiah bidang ilmu pendidikan yang diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Hamzanwadi terbit dua kali setahun yaitu pada bulan Maret dan Oktober. Adapun fokus dan ruang lingkup jurnal ini adalah (1) Metode Pembelajaran; (2) Media Pembelajaran (3) Sumber Belajar; (4) Manajemen Pendidikan; (5) Kebijakan Pendidikan; (6) Teknologi Pendidikan; (7) Administrasi Pendidikan.

  • Jurnal Abdi Populika

    Jurnal Abdi Populika mempublikasikan hasil karya ilmiah berupa artikel dari berbagai bidang ilmu yang di hasilkan oleh praktisi, ahli maupun mahasiswa. Jurnal Abdi Populika terbit pada periode Januari-Juni dan Juli-Desember setiap tahun.
  • Jurnal PRINTER: Jurnal Pengembangan Rekayasa Informatika dan Komputer

    Jurnal Pengembangan Rekayasa Informatika dan Komputer Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi selanjutnya disebut Jurnal Printer (e-ISSN: 3052-9142) merupakan Jurnal yang dikelola oleh Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi yang mempublikasikan artikel ilmiah hasil penelitian atau kajian teoritis (invited authors) dalam bidang (1) Internet of Things (2) Mikrokontroller (3) Robotika (4) Programmable Logic Controller (5) Rekayasa Perangkat Lunak (6) Keamanan Siber (7) Jaringan Komputer yang belum pernah dipublikasikan. Jurnal Printer diterbitkan oleh Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi dua kali setahun yaitu pada bulan Juni dan Desember. Jurnal Printer Telah Terindeks oleh sejumlah lembaga pengindeks, diantaranya GARUDA, Google Scholar, dan lainnya.

    Nama Jurnal : Jurnal Pengembangan Rekayasa Informatika dan Komputer
    Inisial : Jurnal Printer
    Jadwal Terbit : 2 terbitan per tahun | Juni dan Desember
    DOI : -
    e-ISSN : 3051-9142
    Ketua Penyunting : Hadian Mandala Putra
    Penerbit : Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan : Google Scholar | Garuda | SINTA
  • Jurnal Teknologi Lingkungan

    Nama Jurnal Jurnal Teknologi Lingkungan 
    Inisial JTL
    Doi -
    Jadwal Terbit 2 terbitan per tahun | Juni dan Desember
    e-ISSN 3031-2868
    Ketua Penyunting Muhammad Iman Darmawan
    Penerbit Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan Google Scholar | Garuda
     
    Jurnal Teknologi Lingkungan (Enviromental Technology Journal) dengan e-ISSN :3031-2868 Merupakan salah satu Jurnal Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi. Jurnal Teknologi Lingkungan  diterbitkan oleh Program Studi S1 Teknik Lingkungan. Jurnal ini bertujuan sebagai media diseminasi hasil dari penelitian dalam bentuk artikel lengkap. Jurnal Teknologi Lingkungan menerima artikel dalam Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris yang mencakup: 1) Bidang Rekayasa Lingkungan, 2) Ilmu Lingkungan, 3) Manajemen Lingkungan, 4) Amdal (Analisis dampak lingkungan) serta pemikiran –pemikiran kritis tentang lingkungan. Jurnal Teknologi Lingkungan akan terbit dua kali dalam setahun yaitu pada bulan Juni dan Desember. JTL Telah Terindeks oleh sejumlah lembaga pengindeks, diantaranya GARUDA, Google Scholar, SINTA dan lainnya.

     

  • Cocos Bio

    Nama Jurnal:Cocos Bio
    Initial:Cocos Bio
    Singkatan:cob
    Jadwal Terbit:Terbit 2 Kali Se-Tahun | Juli dan Desember
    DOI:10.29408/cob
    e-ISSN:2527-4775
    Ketua Penyunting:Dr. Marhamah, M.Pd.
    Penerbit:Prodi Pendidikan Biologi, Univ Hamzanwadi
    Analisa Kutipan:Google Scholar | GARUDA | SINTA

    Cocos Bio (e-ISSN: 2527-4775) mempublikasikan hasil penelitian dan kajian analitis kritis dalam bidang pendidikan biologi dan biologi yang belum pernah dipublikasikan. Jurnal ini dipublikasikan oleh program studi Pendidikan Biologi FMIPA Universitas Hamzanwadi dan terbit dua kali setahun yaitu bulan Juli dan Desember

  • Jurnal Teknologi Informasi untuk Masyarakat

    Jurnal Teknologi Informasi untuk Masyarakat selanjutnya disebut Jurnal Teknokrat  dengan e-ISSN: 3030-8151 adalah  Open Journal System (OJS) yang dikelola oleh Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Teknokrat merupakan wadah bagi para akademisi, praktisi, ataupun masyarakat untuk mempublikasikan berbagai hasil refleksi konseptual ataupun gagasan orisinil yang telah dilaksanakan pada kegiatan pengabdian kepada masyarakat dan belum pernah dipublikasikan.  Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Teknokrat yang dikelola oleh Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi diterbitkan sebanyak 2 kali edisi dalam satu tahun yaitu bulan Juni (edisi pertama) dan Desember (edisi kedua).

    Berdasarkan Keputusan Mentri Riset dan Teknologi Terhitung dari Artikel yang diterbitkan mulai dari Volume 1 No 1 Tahun 2023.

    Nama Jurnal : Jurnal Teknologi Informasi untuk Masyarakat (Jurnal Teknokrat)
    Inisial : JT
    Jadwal Terbit : 2 terbitan per tahun | Juni dan Desember
    DOI : -
    e-ISSN : 3030-8151
    Ketua Penyunting : Amri Muliawan Nur
    Penerbit Universitas Hamzanwadi
    Analisa Kutipan : Google Scholar
  • Journal of Lombok Studies

    Journal Name Journal of Lombok Studies
    Initial JLS
    Abbreviation
    JLS
    Publish Schedule
    April and October
    DOI Prefix 10.29408
    e-ISSN Sedang Proses
    Editor-in-Chief
    Abdul Rasyad
    Publisher Universitas Hamzanwadi
    Indexed Google Scholar | Sinta| Garuda

    Journal of Lombok Studies is a journal that comes to discover in depth all about Lombok as the main area of research. Lombok has a prosperous heritage on all sides that needs to be exposed and documented for scientific knowledge. This journal is dedicated to scholars who had big concerns about research in Lombok studies. This journal just accepts the research results, not the theoretical or conceptual work. Journal of Lombok Studies receives research results with this focus and scope in linguistics, literature, education, culture, religion, philology, history, social science, psychology, politics, tourist studies, and Lombok diaspora from various perspectives. This journal is published in April and October each year.

  • Hamzanwadi Journal of Science Education

    Hamzanwadi Journal of Science Education (HiJaSE) published by the Department of Science Education. Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Hamzanwadi University. This journal is issued twice a year, in February and August. Accepted articles include journal/book reviews, research findings, or critical analysis studies on Science Education (Chemistry, Biology, Physics, and Technology in learning).

    Journal Title : Hamzanwadi Journal of Science Education
    Initial : HiJaSE
    Abbreviation : HiJaSE
    Since : 2024
    Frequency : Two times a year | February, Agustust
    DOI : 10.29408/hijase
    ISSN (online) : 3048-1635
    Editor-in-Chief : Tarpin Juandi
    Publisher : Universitas Hamzanwadi
    Indexed :  
  • Touristic Studies

    Touristic Studies (TS) is a collection of scientific articles published twice a year, periodically, March and September. This journal is only limited to tourism issues, including tourism ecology, socio-cultural issues, tourism policies, planning and sustainable tourism development, travel and leisure, and all cross-related tourism issues. The journal is published by Pusat Studi Pariwisata Universitas Hamzanwadi.

  • Jurnal Pendidikan Profesi Guru Hamzanwadi

    Jurnal Pendidikan Profesi Guru Hamzanwadi (JPPGH) ini merupakan jurnal akademis yang fokus pada isu pendidikan secara umum, pengembangan pembelajaran, media pembelajaran, pendidikan inklusi, dan upaya memajukan pendidikan. Jurnal ini merupakan jurnal peer-review yang dikelola oleh Program Profesi Guru (PPG) dan diterbitkan oleh Universitas Hamzanwadi. JPPGH menerima penyerahan makalah berkualitas, dan artikel berbasis penelitian, tanpa memandang disiplin ilmu.